Penjalin secara administratif terletak Kecamatan Brangsong Kabupaten/Kota Kendal Propinsi Jawa Tengah memiliki 3 dusun yang terdiri dari Dusun Ngabean, Dusun Karangsari, Dusun Maranggaten. dan memiliki 3 RW dan 10 RT. Desa Penjalin terletak di Dataran yang memiliki luas wilayah 246 ha dengan ketinggian 33 di atas permukaan laut beriklim tropis. Batas Wilayah Desa Penjalin yaitu:
a. Sebelah Utara : Desa Blorok
b. Sebelah Timur : Desa Sumur
c. Sebalah Selatan : Desa Tunggulsari
d. Sebelah Barat : Desa Kertomulyo
Jumlah Penduduk Desa Penjalin sebesar 1.756 jiwa yang terdiri 910 pria dan 846 wanita. Sedangkan jumlah penduduk dewasa sebanyak 1.173 yang terdiri dari 648 pria dan 525 wanita. Pekerjaan dan Mata pencaharian utama penduduk adalah PNS, buruh, pertanian dan jasa Jumlah penduduk miskin di kelurahan/desa ini sebesar 240 KK (960 jiwa).
KOTAK PENCARIAN :
DAFTAR ISI :
Tuesday, 20 October 2009
Profil Desa Penjalin
Diposkan oleh ASMANDAT KENDAL di 23:52
Label: Profil Desa / Kelurahan, PROFIL DESA DAMPINGAN TEAM 5
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 Comments:
Post a Comment