Desa Weleri merupakan salah satu dari 16 desa se Kecamatan Weleri Kabupaten Kendal. Terletak kurang lebih 15 km ke arah barat dari ibu kota kabupaten, dengan batas-batas :
a. Sebelah utara : Desa Tratemulyo, Desa Montongsari
b. Sebelah timur : Desa Ngasinan
c. Sebelah selatan : Desa Nawangsari
d. Sebelah barat : Desa Karangdowo
Luas wilayah Desa Weleri ± 138,185 Ha, apabila dirinci menurut jenis penggunaannya adalah sebagai pemanfaatan lahan kering 52,060 Ha diantaranya pekarangan/perumahan 47,285 Ha, tegalan/kebun 4,775 Ha. Tanah sawah digunakan sebagai pengairan teknis 64,470 Ha
Jumlah penduduk Desa Weleri pertahun 2007 adalah 4764 jiwa dengan perincian laki-laki 2270 orang dan perempuan 2409 orang
KOTAK PENCARIAN :
DAFTAR ISI :
Friday, 6 November 2009
Desa Weleri
Diposkan oleh ASMANDAT KENDAL di 20:17
Label: Profil Desa / Kelurahan, PROFIL DESA DAMPINGAN TEAM 6
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 Comments:
Post a Comment